News

Farhan Akhtar Bicara Kemungkinan Reuni Bareng SRK

1 menit baca
261 views
Farhan Akhtar Bicara Kemungkinan Reuni Bareng SRK

Para penggemar SRK tentunya merasa sangat kecewa dengan ketidakterlibatannya SRK di proyek terbaru sutradara Farhan Akhtar, Don 3. Namun, baru-baru ini, Farhan Akhtar mengkonfirmasi bahwa nantinya ia akan berkolaborasi kembali dengan SRK di masa depan.

Dilansir dari bollywoodhungama.com, dalam wawancara terbarunya, Farhan mengatakan,

“Ya, tentu saja ya. Kami akan menemukan sesuatu yang ingin kami kerjakan bersama, dan saya yakin kami akan melakukannya. Anda hanya perlu menemukan sesuatu yang dapat membuat Anda terhubung dengan seseorang,”

Bagikan: